Rabu, 27 Juli 2011

Biografi Hasan Langgulung


Hasan Langgulung lahir pada tanggal 16 oktober 1934 , di Rappang, Sulawesi Selatan. Pendidikan Dasar yang ditempuhnya adalah SD Rappanbg ujung Pandang. Setelah itu melanjutkan studinya ke SMP dan Sekolah Menengah Islam di ujung Pandang yang berlangsung dari tahun 1949-1952. Setelah menyelesaikan sekilah menengah , Ia melanjutkan pendidkan ke B.I. Inggris di Ujung Pandang dan mendapat gelar M.A. dalam bidang psikologi dan mental Hygiene di Ein Shams University Kairo pada tahun 1967. Sebagai puncak studinya , ia berhasil menyelesaikan program Doktor pada University of Georgia Amerika Serikat pada tahun 1971, dengan judul Disertasi: A. Cross Cultural Study of The Child Coneption of Situational Causality in India, Westem Samao, Mexico, and the United States.4
Ia adalah salah sesorang pemikir Muslim Asia Tenggara yang banyak mencurahkan perhatiannya pada Islamisasi Ilmu Pengetahuan , terutama pada bidang pendidikan dan Psikologi . Beliau berupaya untuk memadukan pemikiran pemikiran barat modern dengan pemikiran Islam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar